Kapolda Kalteng Irjen Pol. Dr. Dedi Prasetyo, M.Hum., M.Si., M.M. pagi ini, memimpin Serah Terima Jabatan (Sertijab) Kepala Biro Logistik (Karolog), Direktur Samapta (Dirsamapta) dan Kapolresta Palangka Raya yang diselenggarakan di Aula Arya Dharma, Mapolda setempat, Sabtu (31/7/2021). Foto : TN